Soal Fikih 9 | PAS _1 - 2022/2023
FIKIH 9
26.
Hubungan antar sesama
manusia yang didasarkan atas kebutruhan bersama adalah pengertian dari ….
a.
Ba’i
b.
muamalah
c.
jual beli
d.
khiar
27.
saling menukar adalah
pengertian dari …
a.
jual beli menurut bahasa
b.
jual beli menurut istilah
c.
khiar menurut bahasa
d.
riba
28.
jual beli mengandung unsur
tolong menolong yang dianjurka oleh syariat Islam sesuai dengan firman Alloh
yaitu ….
a.
QS.Al-Maidah ayat 2
b.
QS.Al-Baqoroh ayat 275
c.
QS.Ali Imron ayat 187
d.
QS.an-Nisa ayat 29
29.
Dasar diperbolehkannya jual
bel dalam alqur’an adalah ….
a.
QS.Ali Imron ayat 187
b.
QS.Al-Maidah ayat 2
c.
QS.Al-Baqoroh ayat 187
d.
QS.Al-Baqoroh ayat 275
30.
Ani membutuhkan terpal
untuk menutupi atap rumahnyayang tertiup angin,sedangkan di toko habis. sahabatnya Nabila memiliki terpal
tersebut ,ia akan membelinya. Hukum jual beli yang dilakukan Nabila adalah ….
a.
Wajib
b.
Mubah
c.
Makruh
d.
Sunnah
31.
Berikut ini merupakan rukun
jual beli kecuali ….
a.
Penjual dan pembeli
b.
Barang dan alat tukar
c.
Ijab qobul
d.
Barangnya terlihat
32.
Dibawah ini merupakan
syarat penjual dan pembeli kecuali ….
a.
Berakal sehat
b.
Dewasa
c.
Islam
d.
Tidak pemboros
33.
Berikut yang termasuk
syarat sah barang yang diperjual belikan adalah ….
a.
Belum sempurna dimiliki
b.
Dapat diperjualbelikan
kembali
c.
bisa diambil manfaatnya
d.
Tidak dapat dikuasai oleh
pembeli
34.
Ijab qobul seharusnya
dilakukan oleh ….
a.
Penjual
b.
Pembeli
c.
Penjual dan pembeli
d.
Penjuan,pembeli dan saksi
35.
Dibawah ini merupakan
contoh jual beli yang tidak diperbolehkan kecuali …
a.
Memborong singkong yang
masih ada ditanah
b.
Memesan barang yang belum
ada dengan menyebutkan sifat-sifatnya
c.
Membeli burung yang sedang
terbang
d.
Membeli ikan yang terlihat
dikolam
36.
Salma pergi ke warung dan
ternyata penjualnya tidak ada, ia kemudian mengambil makanan dan menyimpan uang
jajanan diatas meja karena tahu harganya, hkum jual beli yang dilakukan Salma
adalah ….
a.
Tidak sah karena tidak diketahui
penjual
b.
Tidak sah karena tidak ada
yang melihat
c.
Tidak sah karena tidak ada
penjual dan tidak ijab qobul
d.
Sah karena ia tahu harga
jajanan tersebut
37.
Jual beli yang mengandung
unsur riba diharamkan oleh Alloh, riba artinya ….
a.
Lebih
b.
Bertambah
c.
Menangguhkan
d.
Kredit
38.
Jika penjual menangguhkan
pembayaran dengan catatan harus memberi harga lebih dari cas maka praktek jual
beli tersebut termasuk ….
a.
Garansi
b.
Riba
c.
Khiyar
d.
Kredit
39.
Memilih antara meneruskan
dan mengurungkan dalam jual belidi sebut ….
a.
Riba
b.
Kredit
c.
Garansi
d.
Khiyar
40.
Pembeli mengembalikan
barang karena ada kecacatan pada barang tersebut. Maka dinamakan ….
a.
Khiyar syarat
b.
Khiar aibi
c.
Khiar majlis
d.
garansi
41.
garansi dalam jual beli
tergolong ke dalam khiyar ….
a.
Khiyar syarat
b.
Khiyar aibi
c.
Khiyar majlis
d.
riba
42.
Ani membeli sepatu dan
sudah melakukan ijab qobul dengan penjual,tiba-tiba ia ingin menukar sepatu
tersebut dengan ukuran yang agak besar,praktek tersebut termasuk ….
a.
Khiyar majlis
b.
khiyar aibi
c.
Khiyar syarat
d.
riba
43.
ali membeli peci di pasar
gsp,setelah pulang ia baru sadar peci tersebut terlalu kecil,kemudian ia
menukarkan barang tersebut pada hari berikutnya, praktek khiyar tersebut
dinamakan …,
a.
khiyar aibi
b.
khiyar majlis
c.
khiyar syarat
d.
riba
44.
pak Amir membeli buah jambu
yang baru keluar bakal buahnya pada
pohon milik pak hasyim,dengan harga yang disepakati,hokum jual beli tersebut
a.
boleh karena atas dasar
suka sama suka
b.
tidak boleh karena bisa
merugikan pak hasyim
c.
tidak boleh karena bisa
merugikan pak Amir
d.
tidak sah karena dilarang
oleh Islam
45.
karena BBM akan nada kenaikan,
sebuah POM menyimpannya dengan maksud akan menjualnya setelah naik harganya,hukum
jual beli tersebut adalah ….
a.
Sah tidak terlarang
b.
Sah tetapi terlarang
c.
Tidak sah dan terlarang
d.
Sah atas dasar suka sama
suka
46.
Seorang anak kecil disuruh
ibunya membeli garam ke warung, ia tidak tau harga garam tersebut,kemudian ia
menerima kembalian dari pembeliannya,hukum jual beli tesebut adalah ….
a.
Tidak sah karena ia belum
dewasa
b.
Tidak sah karena anak kecil
bisa dibohongi
c.
Tidak sah karena tidak tahu
harganya
d.
Sah karena bukan pada
barang yang bernilai
47. يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا لا تَأْكُلُوا أَمْوَالَكُمْ بَيْنَكُمْ بِالْبَاطِلِ إِلا أَنْ تَكُونَ تِجَارَةً عَنْ تَرَاضٍ مِنْكُمْ
Firman Alloh diatas
menunjukan konsep jual beli yaitu ….
a.
Atas dasar keuntungan
b.
Atas dasar tolong menolong
c.
Atas dasar kebutuhan
d.
Atas dasar suka sama suka
48.
Seseorang sedang memilih
barang jualan dan menawarnya, kemudian kita pun menawar barang tersebut, maka
tindakan kita ….
a.
Dilarangb oleh agama karena
menyakiti orang lain
b.
Tidak dilarang asalkan
memberi harga yang lebih mahal dari pembeli lain
c.
Tidak dilarang asalkan
dengan harga yang sama
d.
Tidak dilarang asalkan atas
izin penjual
49.
Hukum jual beli dengan
sistem kredit adalah ….
a.
Riba karena harga akan
lebih mahal dari cas
b.
Boleh asalkan dengan harga
standar
c.
Tidak boleh karena harga
akan lebih mahal
d.
Boleh asalkan tidak memberikan
pilihan dengan harga yang lebih mahal dari cas
50.
Ina membeli sepatu ditoko
kemudian ia memakainya satu kali ke sekolah,karena tidak sesuai aturan sekolah
ia bermaksud menukarnya, maka tindakan ina….
a.
Diperbolehkan karena masih
dalam masa khiyar syarat
b.
Tidak diperbolehkan karena
sudah sudah dipakai barangnya
c.
Boleh asalkan tidak rusak
barangnya
d.
Boleh karena tidak
diketahui penjual
Komentar
Posting Komentar